Desa Timbukar

Selamat Datang diDesa Timbukar

Melalui website ini Anda dapat menjelajahi segala hal yang terkait dengan desa. Aspek pemerintahan, penduduk, demografi, potensi desa, dan juga berita tentang desa.

Hukum Tua Desa Timbukar

Sambutan Hukum Tua Desa

Website ini hadir sebagai wujud transformasi desa Timbukar menjadi desa yang mampu memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi, terintegrasi kedalam sistem online. Keterbukaan informasi publik, pelayanan publik dan kegiatan perekonomian di desa, guna mewujudkan desa Timbukar sebagai desa wisata yang berkelanjutan, adaptasi dan mitigasi terhadap perubahan iklim serta menjadi desa yang mandiri.

Terima kasih kepada semua pihak yang telah banyak memberi dukungan dan kontribusi baik berupa tenaga, pikiran dan semangat.

DENNY M. A. ENGKA, SE
HUKUM TUA DESA TIMBUKAR

Potensi Wisata

Desa Timbukar memiliki berbagai destinasi wisata alam yang menakjubkan

🏠

Homestay Timbukar

Penginapan nyaman dengan suasana desa yang asri

Lihat Lokasi πŸ—ΊοΈ
🏞️

Air Terjun 3 Tingkat

Destinasi wisata alam yang memukau

Lihat Lokasi πŸ—ΊοΈ
🚣

Wisata Arung Jeram

Petualangan seru di sungai Timbukar

Lihat Lokasi πŸ—ΊοΈ

Galeri Desa Timbukar

Jelajahi keindahan dan aktivitas kehidupan di Desa Timbukar melalui galeri foto kami

Memuat galeri...

Tentang Desa Timbukar

Desa Timbukar adalah sebuah desa yang kaya akan keindahan alam dan potensi wisata. Dengan berbagai destinasi menarik seperti air terjun bertingkat, arung jeram, dan homestay yang nyaman, kami siap menyambut Anda untuk merasakan pengalaman tak terlupakan.

Lokasi strategis dan mudah diakses
Masyarakat yang ramah dan hospitality

Informasi Kontak

Telepon

081340798030

Email

infodesatimbukar@gmail.com